KECAMATAN NAPABALANO DALAM ANGKA 2015 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Muna

Selamat datang di website resmi BPS Kabupaten Muna | BPS Muna memberikan layanan data melalui Whatsapp (DAWAI) (082311178872) | Pengguna data dapat mengunjungi PST BPS Kabupaten Muna, Jl.Jati No.24 Raha, Buka 08.00-15.30 WITA. | Mohon waktu Anda untuk menilai layanan kami . Klik disini untuk memulai. Terima Kasih.

KECAMATAN NAPABALANO DALAM ANGKA 2015

Nomor Katalog : 11020017402
Nomor Publikasi : 7402080.1501
ISSN/ISBN : 
Tanggal Rilis : 20 November 2015
Ukuran File :  MB

Abstraksi

Dengan semakin pesatnya pembangunan di berbagai aspek, maka semakin terasa pula perlunya data statistik berbagai sektor yang lengkap, terpercaya dan tepat waktu yang sangat berguna bagi proses perencanaan, khususnya dalam perumusan kebijakan pelaksanaan pembangunan. . Koordinator statistik Kecamatan Napabalano yang dengan segala upaya berusaha untuk menyiapkan dan menyusun data tersebut, perlu mendapat dukungan dari berbagai pihak. Proses pengumpulan dan penyusunan data dimaksud sangat menyita waktu dan tenaga, khususnya bagi Badan Pusat Statistik dan jajarannya. Syukurlah kerja keras itu telah membuahkan hasil yang dapat kita baca dalam buku : Kecamatan Napabalano Dalam Angka 2015 ini. Publikasi ini diharapkan mampu menjadi bahan pertimbangan kebijaksanaan dalam perencanaan dan pelaksanaan pembangunan pemerintah daerah yang akan datang. Dan semoga buku ini juga bermanfaat bagi semua kalangan pengguna data dan kiranya Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan bimbingan kepada kita semua dalam melaksanakan tugas sesuai bidang pengabdian masing-masing
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Muna (BPS-Statistics of Muna Regency)Jl.Jati No.24 Raha

Kelurahan Butung-Butung

Kecamatan Katobu

Kabupaten MunaEmail: bps7402@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik